Cara Menanak Nasi di Magic Com

Pada artikel kali ini, saya akan membahas tentang cara menanak nasi di magic com. Caranya sangat mudah dan sederhana dapat kamu lakukan dirumah. Yukk simak artikel berikut!

Cara Menanak Nasi di Magic Com

Nasi yang terlalu keras memang tidak enak dimakan. Namun, jika nasi terlalu lembek maka rasanya juga tidak enak dan cenderung seperti bubur.

Beberapa kesalahan dalam memasak nasi bisa membuat nasi jadi terasa lembek ketika dimakan. kamu harus lebih cermat saat memasak nasi di dalam magic com agar teksturnya pas, tidak keras dan tidak lembek.

Kandungan Nutrisi Nasi Putih

Nasi putih merupakan sumber karbohidrat utama yang menjadi makanan pokok di berbagai negara, terutama Indonesia. Dalam satu porsi nasi putih seukuran mangkok (180 gram), setidaknya terkandung 50 gram karbohidrat.

Meskipun kadarnya tinggi, karbohidrat dalam nasi putih lebih banyak terdiri dari gula dan pati, dibandingkan serat. Hal ini tentu harus menjadi perhatian bagi penderita diabetes dalam mengatur porsi nasi putih yang akan dikonsumsi.

Selain karbohidrat, nutirisi lain yang terkandung dalam nasi putih antara lain vitamin B1, B2, B3, B6, protein, zat besi, fosfor, selenium, mangan, dan magnesium.

Fungsi Penting Nasi Putih Bagi Tubuh

Cara Menanak Nasi di Magic Com

Fungsi nasi dalam Cara Memasak Nasi di Rice Cooker karbohidrat pada nasi putih mempunyai peran penting dalam memberikan energi bagi tubuh. Ketika kamu mengonsumsi nasi putih, karbohidrat di dalamnya akan dipecah menjadi glukosa, yang kemudian akan diserap dan masuk ke aliran darah.

Glukosa ini akan diedarkan ke seluruh tubuh sebagai bahan bakar, terutama bagi otak. Selain sebagai sumber energi, manfaat nasi putih juga bisa didapatkan dari kandungan nutrisinya yang lain, yaitu:

  • Vitamin B1 (tiamin), untuk membantu metabolisme karbohidrat.
  • Magnesium, sebagai komponen penting dalam membentuk struktur tulang dan mengatur kontraksi otot.
  • Mangan, untuk membantu kerja otak, sistem saraf, dan enzim-enzim di dalam tubuh.

Meski nasi putih kaya akan nutrisi, mengonsumsi nasi putih secara berlebihan juga tidak baik bagi kesehatan. Salah satu risiko mengonsumsi nasi putih terlalu banyak adalah terjadinya sindrom metabolik yang sering dikaitkan dengan penyakit jantung, diabetes tipe 2, dan stroke.

Beberapa ahli gizi lebih menganjurkan konsumsi nasi merah (beras merah) karena kandungan serat, vitamin, dan mineralnya lebih banyak dibandingkan dengan nasi putih. Tetapi, karena nasi merah kurang pulen dan rasanya lebih hambar, kebanyakan orang tetap memilih nasi putih.

Cara Menanak Nasi di Magic Com

Cara Menanak Nasi di Magic Com

Baca Juga: Cara Membuat Pizza Roti Tawar

1. Ambil Beras dengan Cangkir Takar

Ada berbagai macam varian/ukuran cangkir takar atau gelas takar. Berikut beberapa di antaranya:

  • 200 ml, membutuhkan 5 gelas untuk menghasilkan 1 liter beras.
  • 250 ml, membutuhkan 4 gelas untuk menghasilkan 1 liter beras.
  • 335 ml, membutuhkan 3 gelas untuk menghasilkan 1 liter beras.
  • 600 ml, membutuhkan 1 dan 2/3 gelas untuk menghasilkan 1 liter beras.

2. Cuci Beras Pada Wadah Terpisah

Tentu sebelum menanak, cucilah beras 2-3 kali. Jika rice cooker yang moms miliki telah menggunakan panci teflon (anti lengket), sebaiknya mencuci beras tersebut pada wadah yang lain, agar supaya lapisan tersebut tidak tergores, sehingga panci bisa awet dipakai dalam waktu lama.

3. Tuang Beras ke Dalam Panci Magic Com

Tuangkan beras yang sudah dicuci tadi ke dalam panci rice cooker. Setiap rice cooker mempunyai petunjuk takaran pada pancinya. Perhatikan hal tersebut terlebih dahulu.

4. Isilah Air Sesuai Takaran

Petunjuk takaran pada panci berguna dalam melihat seberapa banyak air yang dibutuhkan untuk memasak beras yang dimasukkan ke dalam panci.

Dalam hal ini, secara umum, volume air berada sedikit di atas beras. Kira-kira 1-2 cm ketinggiannya. Namun begitu, ukuran ini mesti disesuaikan pula dengan jenis beras yang moms masak, apakah beras pulen dan ataukah beras pera.

Sekadar info, cara memasak nasi putih yang tepat, yaitu jika memasak jenis beras pulen, maka tidak membutuhkan banyak air, nasi akan lembut dan empuk.

Sebaliknya, apabila menanak nasi pera, maka kamu perlu menambahkan lebih banyak air, agar nasi menjadi tidak terlalu keras atau kering.

5. Tutuplah Penutup Magic Com

Jika volume dan takaran air sudah sesuai, tutuplah penutup rice cooker dan atau magic com. Maka, proses menanak nasi di rice cooker dimulai.

Ingat, sebelum masuk tahap ini, pastikan posisi stop kontak sudah terpasang sebagaimana mestinya.

6. Proses Masak Dimulai

Pada beberapa merk magic com, tersedia tombol (tuas) on dan off saja. Ini rice cooker model lama. Sedangkan pada rice cooker dengan teknologi terbaru, moms tinggal menekan tombol digital cook, dan memilih mode nasi putih (white rice).

7. Aduk Nasi Setelah Matang

Agar nasi putih yang telah matang tidak menggumpal dan tidak menjadi lembek (overcooking), sebaiknya mengaduk nasinya.

8. Nasi Lezat Siap Dihidangkan

Nasi putih lezat sudah siap dihidangkan!

Sekian artikel cara menanak nasi, semoga bermanfaat untuk kita semua.

Sekian artikel cara menanak nasi di magic com, semoga bermanfaat untuk kita semua.

 

 

Avatar

By Roihah Isna Diana Sari

Saya di yentit.com adalah seorang penulis yang memiliki minat besar terhadap perkembangan teknologi, terutama dalam dunia IT. Saya juga senang belajar hal-hal baru dan berbagi informasi seputar bisnis serta tips terbaru yang bermanfaat bagi pembaca.