mesin carton box

Mesin carton box adalah alat yang berfungsi sebagai alat packing atau untuk mengemas kardus dengan otomatis. Mulai dari proses pelipatan bahan karton, hingga proses untuk menyegel kardus.

Semua proses pengepakan kardus dilakukan mesin ini secara otomatis dan sistematis, prinsip kerja dari mesin ini adalah sangat menghemat waktu dan tenaga.

Dan jika sobat ingin membuat sosis telur dengan mudah dan praktis sobat dapat menggunakan mesin sosis telur karena mesin ini dirancang untuk mempermudah dalam pembuatan makanan seperti sosis telur ini.

Mesin ini kegunaanya sama dengan mesin carton sealer kegunaanya sama – sama untuk mempacking kardus tapi bedanya mesin carton box ini otomatis.

Spesifikasi Dan Model Dari Mesin Ini

1. Mesin Carton Box APL – CSS 01

Mesin Carton Sealer CES – 5050 ( Perakit Kardus & Penyegel Kardus Bawah ) : 1 Unit.
Conveyor RC 2 M / B ( Konveyor Dengan Penggerak Sabuk ) : 1 Unit.
Mesin Strapping AP – 8060 B ( Mesin Pengikat Kardus Otomatis Dengan Penggerak Sabuk ) : 1 Unit.
Mesin Strapping AP – 8060 A ( Mesin Pengikat Kardus Otomatis ) : 1 Unit.
Conveyor RC 2 MD / D ( Konveyor Dengan Penggerak Motor ) : 1 Unit.
Conveyor RC 1 M / V ( Konveyor Dengan Penekan 90 Derajat ) : 1 Unit.
Mesin Carton Sealer FX – AT – 5050 ( Pengepak Dan Penyegel Kardus Atas ) : 1 Unit.
Conveyor RC 2 M ( Konveyor Tanpa Penggerak ) : 1 Unit.
Mesin Pengisi Kardus Otomatis – Automatic Carton Filler : Sesuai Kebutuhan ( Permintaan ) – Optional.
Mesin Strapping Dengan Penggerak Sabuk Otomatis : Sesuai Kebutuhan ( Permintaan ) – Optional.
Konveyor Yang Lebih Panjang ( Dengan Penggerak Motor ) : Sesuai Kebutuhan ( Permintaan ) – Optional.
Mesin Automatic Palletizer : Sesuai Kebutuhan ( Permintaan ) – Optional.
Mesin Automatic Pallet Stretch Wrapping Machine : Sesuai Kebutuhan ( Permintaan ) – Optional.

2. Mesin Carton Box APL – CSS 02

Mesin AS – 923 ( Pengepak / Pelipat Kardus Bawah Otomatis ) : 1 Unit.
Mesin Carton Sealer AS – 523 ( Mesin Penyegel Kardus Atas Bawah ) : 1 Unit.
Conveyor RC 2 M ( Konveyor Tanpa Penggerak ) : 1 Unit.
Mesin Strapping AP – 8060 A ( Mesin Pengikat Kardus Otomatis ) : 1 Unit.

Keunggulan Mesin Carton Box

  1. Mesin yang satu ini Terdiri Dari kumpulan Mesin Packin Carton Yang sudah Dikombinasikan Menjadi Satu, Namun Tetap saja Bisa Dipisah.
  2. Dalam Pengoperasian sangat mudah, Pengawasan ( Controlling Packing ), Dan Perawatannya.
  3. Proses ini dijanlankan secara sistematis dan otomatis.
    Dirancang dengan Penuh Perhitung dan teliti.
  4. Terbuat dari bahan material dan suku cadang yang bermutu tinggi.
    Prosesnya yang Cepat, Kuat, Akurat, Dan Terstandar dengan baik.
  5. Sangat menghemat energi dan ramah lingkungan.
  6. Sangat efektif dan lebih efisien.
  7. Mesin yang bergaransi.
  8. Aman.

Kegunaan Mesin Packing Kardus

Mesin carton box ini merupakan mesin yang sudah banyak digunakan oleh banyak industri besar,

Para pengusaha lebih memilih Mesin Pengemas Kardus karena kegunaannya yang sangat banyak terlebih lagi ( multifungsi ) serta dapat dipisahkan juga. Sehingga sobat bisa memanfaatkan alat packing kardus ini untuk kebutuhan proses pemackingan sobat.

Mesin carton box ini juga digunakan untuk melakukan pemacking produk ke dalam kardus lalu melipatnya secara otomatis dan menyegelnya dengan sangat rapat dan kuat tentunya.

Karena dengan menggunakan Alat Packing Kardus sobat akan merasakan lebih cepatnya dalam memproses banyak jumlah produk yang mau dipacking ke dalam kardus. Hasil packingannya akan lebih rapi, lebih kuat, dan lebih rapat

Cara Menggunakan

  1. Siapkan produk yang sudah dimasukkan ke kardus yang akan dipacking.
  2. Ukur Panjangnya, Lebar, Dan Tinggi Kardus yang mau dipacking, lalu sesuaikan ukuran Tersebut dengan mesin pengepakan kardusnya.
  3. Selanjutnya Atur Kecepatan Konveyornya.
  4. Setelah itu mulailah memproses pengepakan Kardus dengan menekan tombol run / on.
  5. Konveyor akan mulai berjalan, lalu sobat boleh meletakkan Kardusnya di atas konveyor.
  6. Konveyor akan mengarahkan kardusnya ke mesin pelipatan kardus sekaligus penyegelan pada kardus.
  7. selanjutnya, konveyor akan mengarahkan ke kardus yang sudah tersegel ke mesin strapping kardus.
  8. Pada mesin strapping kardus, kardus akan distrapp / diikat menggunakan tali strapping band.
  9. Kemudian konveyornya akan membawa kelura kardus dari proses pengikatan, sobat dapat mengambil kardus yang telah selesai dipacking.
  10. Dalam proses satu ini akan berjalan secara cepat, otomatis, sistematis, sehingga sobat dapat meletakkan banyak kardus di atas konveyor.

Itu saja yang bisa saya sampaikan tentang mesin carton box ini, semoga bermanfaat bagi sobat semua dan jangan untuk tetap semangat.

Avatar

By Felix

Saya adalah seorang penulis di yentit.com yang sangat tertarik pada perkembangan teknologi, terutama di dunia IT. Selain itu, saya senang belajar hal-hal baru dan dengan senang hati berbagi informasi seputar bisnis serta tips terbaru yang bermanfaat bagi pembaca.